Borland Delphi merupakan suatu bahasa pemrograman yang memberikan berbagai fasilitas pembuatan aplikasi visual. Keunggulan bahasa pemrograman ini terletak pada produktivitas, kualitas, pengembangan perangkat lunak, kecepatan kompilasi, pola desain yang menarik serta diperkuat dengan pemrogramannya yang terstruktur. Keunggulan dari
Khusus untuk pemrograman basis data Borland Delphi, menyediakan fasilitas objek yang kuat dan lengkap yang memudahkan programmer dalam membuat program. Secara umum kemampuan
Untuk mempermudah pemrograman dalam membuat program aplikasi,
Object adalah suatu komponen yang mempunyai bentuk fisik dan biasanya dapat dilihat (visual). Object biasanya dipakai untuk melakukan tugas tertentu dan mempunyai batasan-batasan tertentu. Sedangkan bahasa pemrograman secara singkat dapat disebut sebagai sekumpulan teks yang mempunyai arti tertentu dan disusun dengan aturan tertentu serta untuk menjalankan tugas tertentu.
Khusus untuk pemrograman basis data,
Meskipun Delphi dapat mengolah bermacam-macam format basis data, tetapi dalam Tugas akhir ini hanya akan menggunakan format basis data Paradox 7.0, karena pada intinya cara penggunaan dan pengolahannya sama dengan format basis data lainnya.
Dalam kemampuannya untuk berhubungan dengan basis data Paradox 7.0,
ODBC merupakan teknologi yang dikembangkan pertama kali oleh Microsoft untuk dapat memudahkan dalam berkoneksi dengan aplikasi pada beberapa basis data. (Riyanto, 2003)
0 komentar
Posting Komentar